
Tips bermain game Clash Royale buat kalian yang mau mulai atau baru pertama kali main game ini. Siapa sih yang tidak kenal dengan game satu ini. Game ini pun sangat popular dikalanagan gamer mobile dan juga sudah masuk kedalam jajaran aplikasi dengan unduhan atau download terbanyak diberbagai Negara,diberbagai Negara lo, salah satunya Indonesia. Jika kamu sudah berminat untuk main game ini simaklah beberapa tips dasar dalam permain yang bisa membantu kamu agar tidak memulai dari nol. Inilah beberpa tips dalam bermain Clash Royale.
- Pahami kombinasi kartu, setiap kartu memiliki kelemahan dan kelebihan tersendiri. Kalau kita sudah memahami kombinasi kartu tentunya mambanu kita untuk bisa menang dalam permaian, karena walaupun kita menggunakan kartu Epic bisa dengan mudah dikalahkan jika kombinasi kartu yang kita buat tidak tepat.
- Bersahabat dengan kartu Common, dalam game ini kartu Epic memang kuat akan tetapi membutuhkan Elixir yang sangat tinggi ditambah lagi ada cara yang bisa mengalahkan kartu Epic. Sebaiknya kamu bersahabat dengan kartu Common saat membuat battle deck. Karena kartu ini sangat mudah didapatkan dari Chest sehingga membantu kita dengan mudah untuk bisa naik level dan murah Elixir.
- Build Your Deck. Untuk langkah awal agar kamu bisa menang dalam game ini, kamu harus mengatur susuna dari deck kamu dengan kartu yang menyerang dan kartu untuk bertahan. Untuk isi deck kamu harus seimbang antara kartu yang menyerang didarat, udara dan juga untuk serangan jarak jauh. Dan juga jangan lupa kamu siapkan kartu bertahan agar bisa bertahan jika diserang dengan tiba-tiba oleh lawan.
- Jangan menyerang duluan di awal Battle. Disini kamu harus sabra untuk tidak menyerang duluan, tujuannya agar kamu bisa mempertahankan Tower milikmu dari serangan musuh. Setelah kamu berhasil bertahan saatnya kamu melakukan serangan balik kemusuh.
Nah itulah beberapa tips dalam bermain game Clash Royale. Semoga bisa bermanfaat untuk kalian, bagi yang penasaran dengan game ini dapat jugaa mengaksesnya di Gasbro138 .